RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Mata pelajaran : FISIKA
Kelas/Semester :
XI /Ganjil
Materi
Pokok :
1.1
Perhitungan energi dan daya listrik
1.2
Perhitungan daya alat-alat listrik
Alokasi Waktu :
2 JP (3X PERTEMUAN)
A.
Kompetensi Inti (KI)
KI 1
|
:
|
Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
|
KI 2
|
:
|
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif
dan proaktif, serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
|
KI 3
|
:
|
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
|
KI 4
|
:
|
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang di pelajarinya di sekolah
secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
|
B.
Kompetensi Dasar dan Indikator
Pertemuan pertama
1.2
Mengolah
informasi yang berkaitan dengan listrik statis dan dinamis
1.3
Menyelesaikan masalah teknologi dan rekayasa yang berkaitan dengan daya dan energi
listrik
Pertemuan kedua
4.3 Menyelesaikan masalah teknologi dan rekayasa yang berkaitan dengan daya dan energi
listrik
C.
Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah proses
melakukan pengamatan dengan dengan alat listrik siswa dapat :
*mengelompokkan kegiatan yang berhubungan dengan
kelistrikan sesuai dengan listrik statis dan listrik dinamis
* mendiskusikan
tentang ciri-ciri listrik statis dan listrik dinamis
* menghitung
energi dan daya yang datanya diambil dari rumah siswa masing-masing
Pertemuan kedua
* dapat mengitung
tarif listrik diabayar per KWh selama 1 bulan
D.
Materi Pembelajaran
· Mengolah informasi yang berkaitan dengan
listrik statis dan dinamis
· Menyelesaikan masalah teknologi dan
rekayasa yang berkaitan dengan daya dan
energi listrik arus searah
1) Materi Fakta
-
Data daya alat-alat
listrik dirumah siswa masing-masing
2)
Materi Konsep
-
Ilmu fisika
-
Konseptual perhitungan energi listrik dan perhitungan
tarif listrik
3)
Materi Prinsip
-
K3 ( Keselamatan, Kesehatan dan Kerja)
4)
Prosedur
-
Langkah kerja dalam menentukan
perhitungan daya listrik dirumah
E.
Model dan Metode Pembelajaran
Model
Pembelajaran : Demontrasi, Diskusi, ,
dan tanya jawab.
MetodePembelajaran: Cooperative learning.
F.
Media, Alat, danSumberPembelajaran
1. Media:
LKS
2. Alat/Bahan: Alat
dan Bahan di Laboratorium
3. SumberBelajar:internet(gurumuda.net)
G. Kegiatan Pembelajaran:
Pertemuan Pertama
No.
|
Kegiatan
|
Deskripsi
|
AlokasiWaktu
|
1
|
Pendahuluan
|
a.Membaca
do’a terlebih dahulu
b.Mengabsen
siswa
c.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
d.Menuntun
siswa mengajukan pertanyaan kepada penerapan lisrik statis pada kehidupan
sehari-hari
e.
|
20 Menit
|
2
|
Inti
|
· Siswa
di bagikan kolom pengisian alat-alat listrik yang termasuk listrik statis dan
dinamis
Mengamati
·
Siswa mengamati alat-alat listrik
yang sesuai dengan listrik statis dan dinamis
Menanya
·
Mengajukan pertanyaan berkaitan
dengan hasil pengamatan, misalnya:
-
Setelah pengamatan manakah yang termasuk kedalam listrik
statis dan dinamis
-
Apa ciri-ciri dari listrik statis
dan listrik dinamis
Mengeksplorasi
· siswa
melakukan pegamatan pada alat-alat listrik
Mengasosiasi
·
menganalisa hasil pengamatan
tentang alat-alat listrik
Mengkomunikasikan
· Mempresentasikan
hasil pengamatan didepan kelas
|
|
3
|
Penutup
|
·
Mengumpulkan laporan pengamatan
|
15 Menit
|
Pertemuan
kedua
No.
|
Kegiatan
|
Deskripsi
|
AlokasiWaktu
|
1
|
Pendahuluan
|
a.Membaca
do’a terlebih dahulu
b.Mengabsen
siswa
c.
Menyampaikan tujuan pembelajaran
d.Menuntun
siswa mengajukan pertanyaan kepada penerapan lisrik statis pada kehidupan
sehari-hari
e.
perhitungan daya listrik sesuai dengan data pendukung tentang pemakaian energi listrik dirumah
|
20 Menit
|
2
|
Inti
|
· Siswa
di bagikan lembar kerja siswa
Mengamati
·
Siswa mengamati alat-alat listrik
yang digunakan di rumah masing-masing
Menanya
·
Mengajukan pertanyaan berkaitan
dengan hasil pengamatan, misalnya:
-
Berapakah energi yang digunakan
selama 1 bulan dirumah masing-masing
-
Berapakah tarif yang dibayarkan
selama 1 bulan
Mengeksplorasi
· siswa
melakukan pegisian data listrik untuk menghitung energi alat-alat listrik
yang digunakan di rumah
Mengasosiasi
·
menganalisa hasil pengamatan
tentang alat-alat listrik
Mengkomunikasikan
· Mempresentasikan
hasil pengamatan didepan kelas
|
|
3
|
Penutup
|
·
Mengumpulkan laporan pengamatan
·
Siswa membuat rangkuman materi
|
15 Menit
|
H.
Penilaian
1.BentukInstrumendanJenis/TeknikPenilaian:
a. BentukInstrumenberupaTes:
Tulis
b. BentukInstrumenberupa
Non Tes: melalui observasi kerja kelompok, kinerjapresentasi,
danlaporantertulis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar